Bagaimana Cara Mendapatkan Backlink Untuk Website Kamu?
Bagaimana - Cara Mendapatkan Backlink Untuk Website Kamu? Hmmm, sebuah pertanyaan yang bagus.
Kembali bersama saya di Chisa Coeg+, kali ini kita akan membahas Backlink. Apasih Backlink itu? Apasih gunanya Backlink untuk website kamu?
Singkatnya Backlink itu membantu website kamu cepat di index oleh google dan cepat di kenal oleh Google, hingganya blog kamu masuk ke page one Google.
Page one Google itu apa?
Itu loh page/halam pertama yang muncul di saat kamu mencari sebuah kata kunci di internet.
Misal
Kamu mencari kata kunci "Bagaimana Cara Menghasilkan Uang di Internet?" maka akan muncul halam pertama dari pencarian kamu tersebut, nah itulah yang kita kenal dengan nama page one Google.
Semua pemilik website, ingin websitenya muncul di page one Google, karena dengan muncul di page one Google, membuat si pemilik website hampir pasti 100% mendapatkan traffic besar dan terbaik dari google. Traffic atau pengunjung ini tadi akan menjadi sebuah konversi yang baik untuk menciptkan sebuah sales, semisal website kamu itu web online shop, atau website dengan iklan AdSense, sama saja, akan menghasilkan pendapatan iklan AdSense yang besar dengan CPC terbaik.
Semua itu bisa kamu wujudkan dengan bantuan dari Backlink, hinganya di kesempatan kali ini Chisa Coeg+ akan mengajak kamu untuk tahu cara mendapatkan sebuah Backlink.
0 Response to "Bagaimana Cara Mendapatkan Backlink Untuk Website Kamu?"
Post a Comment